Sabtu, 02 Juni 2012

RINDU

Mengukir cinta dengan kassa gelapnya langit, 
Dengan bingkai gemintang melayarkan cerita tentang rindu.
Dendang bertasbih angin malam membawa kesturi memuji kekasih. 
Melenakan dalam doa  teruntuk sang pemilik hati
Membuat gelisah menarikan shalawat bahwa diri kan selalu bersama.
Kurindu kerlingmu, Sayang.

Jkt, 30.09.2011, 21.28

Tidak ada komentar:

Posting Komentar